Berita

FH UNS – Rabu, 16 April 2025 pukul 09.00 WIB, Fakultas Hukum UNS menerima kunjungan edukatif dari siswa-siswi kelas XI SMA Islam Al-Azhar Jakarta Selatan. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Internasional Gedung 1 FH UNS dan disambut hangat oleh sivitas akademika. Beranjak ke acara, dimulai dengan sambutan wakil dekan bidang akademik dan penelitian Dr. Sasmini, S.H., M.H. Materi pemaparan disampaikan langsung oleh Dr. Luthfiyah Trini Hastuti, S.H., M.H. selaku Ketua...
Read More
FH UNS – Pelaksanaan Opening Meeting Audit Mutu Internal (AMI) Level 1 sebagai bentuk komitmen dalam menjaga dan meningkatkan mutu pendidikan tinggi. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Senin, 14 April 2025, dengan tujuan untuk mengoordinasikan pelaksanaan audit internal pada seluruh jenjang program studi di lingkungan Fakultas Hukum, yakni S1 Ilmu Hukum, S2 Magister Ilmu Hukum (MIH), S2 Magister Kenotariatan (MKn), dan S3 Ilmu Hukum (Pendidikan Doktor Ilmu Hukum/PDIH). Meeting ini...
Read More
Sticky Post
FH UNS – Bagian Hukum Acara menyelenggarakan diskusi publik bertema “Gugatan Lain-lain dalam Perkara Kepailitan” pada hari Senin, 14 April 2025, bertempat di Ruang Sidang Internasional Fakultas Hukum UNS. Acara ini dibuka secara resmi oleh Dr. Muhammad Rustamaji, S.H., M.H., selaku Dekan Fakultas Hukum UNS, yang dalam sambutannya menekankan pentingnya pemahaman hukum acara dalam praktik peradilan niaga. Sambutan berikutnya disampaikan oleh Dr. Itok Dwi Kurniawan, S.H., M.H., yang turut mengapresiasi...
Read More
FH UNS – Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-49 Universitas Sebelas Maret (UNS) menyelenggarakan kegiatan penanaman pohon oleh para guru besar. Acara ini dilaksanakan pada hari kamis 10 April 2025 berlokasi di sebelah moot court garden Gedung 1 Fakultas Hukum UNS sebagai bentuk komitmen terhadap pelestarian lingkungan sekaligus simbol dedikasi dan keberlanjutan nilai-nilai akademik. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan Fakultas Hukum, Prof. Dr. Muhammad Rustamaji, S.H., M.H., beserta jajaran pimpinan,...
Read More
FH UNS – Dalam suasana penuh kehangatan dan kebersamaan, Fakultas Hukum UNS menyelenggarakan acara Halal Bihalal Keluarga Besar Fakultas Hukum pada tanggal 10 April 2025, bertempat di Ballroom UNS Tower lt 3. Acara ini dihadiri oleh jajaran pimpinan fakultas, dosen, tenaga kependidikan, mahasiswa, alumni serta purna tugas dosen dan tenaga kependidikan dalam rangka mempererat tali silaturahmi pasca-Idulfitri 1446 H. Dekan Fakultas Hukum, Dr. Muhammad Rustamaji, S.H., M.H. dalam sambutannya menyampaikan...
Read More
1 2 3 4 32
Please activate "The Events Calendar" plugin to use this item