Category : Agenda Kegiatan Fakultas Hukum, Berita Terbaru, RENSI FH - UNS
Tags : dosen fh, fhuns, hermawan.ps, hukum uns, law UNS, rensi fhuns, uns
Tags : dosen fh, fhuns, hermawan.ps, hukum uns, law UNS, rensi fhuns, uns
Dalam rangka Dies Natalis ke-44 Universitas Sebelas Maret mengadakan kegiatan jalan sehat yang diikuti oleh Dosen dan Karyawan. Acara Jalan Sehat ini dimeriahkan dengan hiburan dan Doorprise dimana acara ini berlangsung pada : Jum’at, 6 Maret 2020 Jam 06.30wib s/d 10.30wib bertempat di Stadiun UNS (start) dengan diawali senam SEMAR dan Finish di halaman Rektorat dengan titik kumpul pada Danau UNS Fakultas Pertanian.